Minggu, 23 Juli 2017

Virtual Routing and Fowarding pada Mikrotik Rb 941-2nd-Tc


Pengertian
    Secara konsep dasar untuk konfigurasi IP Address di interface perangkat router, kita harus menambahkan IP Address yang memiliki subnet berbeda pada dua atau lebih interface router. Hal ini dikarenakan setiap interface secara default ditujukan untuk keperluan routing yaitu menghubungkan network yang berbeda subnet.
    Dengan Virtual Routing and Fowarding maka Router dapat digunakan untuk menghubungkan atau mengelolah jaringan yang menggunakan pengalamatan yang sama.Virtual Routing and Fowarding bekerja dengan membuat beberapa tabel routing pada sebuah router.jika umumnya kita hanya mengenal satu tabel routing,maka dengan VRF kita akan dapat membuat beberapa table routing lagi.Beberapa table routing inilah yang hanya bisa membuat sebuah router mengelolah beberapa jaringan yang sama

Latar belakang
saya ingin menghubungkan ip yang sama pada sebuah router.dan dalam menghubungkan ip tersebut ip nya tidak ada yang tabrakan

Tujuan 
Virtual Routing and Fowarding pada Mikrotik Rb 941

Alat dan bahan
Koneksi internet
1 buah Mikrotk
2 buah kabel UTP
2 PC(sebagai client)

Waktu pelaksanaan
20 menit

Tahap pelaksanaan
ok pertama kita akan konfigrasi ip yang sama pada ether 2 dan ether 3 

selanjutnya pastikan router connect internet.saya di sini mendapatkan koneksi internet sebagai station lihat konfigurasinya di sini 


Secara default,table routing Mikrotik hanya ada satu table,dan table ini dinamakan table main untuk melihatnya IP>Routers

 Konfigurasi VRF dilakukan dengan menambahkan table routing.Sebagai contoh,untuk ether2 akan menggunakan tableb satu dan untuk ether3 akan menggunakan table dua untuk membuatnya dengan perintah


sampai sini Router sudah memiliki 3 table routing masing masing adalah table routing main,table routing satu dan table routing dua

jika diperhatikan,kedua table routing tambahan tidak memiliki entry default router untuk menuju internet.Entry default route yang harus menggunakan ip 192.168.43.1 sebagai parameter gateway yang sudah ada pada table routing main.ini akan membuat client yang terhubung di ether2 dan ether3 akan dapat menuju internet.

Parameter gateway yang ada pada table routing utama dapat digunakan juga sebagai parameter gateway pada table tambahan.tehnik ini disebut dengan tehnik route leaking.adapun perintah yang dapat digunakan untuk menggunkan entry default route sebagai berikut


kemudian routing tambahan sudah memiliki gateway yang digunakan table routing utama

Saat packet yang dikelola oleh table routing satu keluar menuju internet,maka harus dipastikan packet tersebut harus kembali di kelola oleh table routing satu.ini harus diperhatikan karena pada saat ini Router GW sudah memiliki 3 batle routing.demikian pula packet yang keluar dari table dua,harus dipastikan oleh routing tersebut

Adapun perintah yang dapat digunakan untuk memastikan packet yang menuju internet akan kembali dikelola table routing pegirimnya.dengan perintah di bawah ini

[admin@MikroTik] > /ip firewall mangle add chain=prerouting in-interface=ether2 action=mark-connection new-connection-mark=satu passthrough=yes
[admin@MikroTik] > /ip firewall mangle add chain=prerouting in-interface=wlan1 connection-mark=satu action=mark-routing new-routing-mark=satu passthrough=yes
[admin@MikroTik] > /ip firewall mangle add chain=prerouting in-interface=ether3 action=mark-connection new-connection-mark=dua passthrough=yes
[admin@MikroTik] > ip firewall mangle add chain=prerouting in-interface=wlan1 connection-mark=dua action=mark-routing new-routing-mark=dua passthrough=yes


kalian juga bisa menambahkan DHCP server pada client ether2 dan ether3 supaya client nya mendapatkan ip otomatis

Kesimpulan 
apabila packet yang keluar dari ether2 makan akan kembali ke ether 2.dan apabila packet yang keluar dari ether3 makan akan dipastikan kembali pada ether3 jadi tidak ada yang bertabrakan

Referensi
http://www.ilmujaringan.com/konfigurasi-virtual-routing-forwarding-pada-router-mikrotik/
http://www.mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=211

0 komentar:

Posting Komentar