ok pada tutorial kali ini saya akan share tentang penempatkan rulu dari posisi bawah ke atas atau jika membuat rule dengan terminal dan rule tersebut ingin diposisikan ke urutan tertentu caranya dengan menambahkan “place-before=(nomor rule)” pada Mikrotik
Latar belakang
pada sebuah kasus ada firewall pada yang Mikrotik yang harus menempatkan rule nya paling atas.dan pada Mikrotik terdapat banyak rule sayangkan kalau kita hapus dan buat ulang.nah untuk itulah saya share tutorial ini
1.Oke langsung pada kali ini saya akan membuat rule dengan terminal dan rule tersebut ingin diposisikan ke urutan tertentu.dibawah ini adalah gambar rule nya
2.caranya dengan menambahkan “place-before=(nomor rule)”
kali ini saya akan buat rule yang akan saya tempatkan langsung kenomer 2
3.Rule yang kita buat tadi sudah berada pada posisi yang kita tentukan
4.OK kemudian cara yang kedua
cara yang kedua ini adalah posisi Rule yang ada di bawa kita ganti ke posisi atas........saya akan pindah rule nomer 8 ke no 1
5.ip firewall filter move 8 destination=
8 = rule yang baru saja dibuat
1 = posisi rule yang diinginkan
6.nah rule sudah pindah dari rule nomer 8 ke no 1
Kesimpulan
dengan konfigurasi di atas kita bisa menempatkan rule sesuai ketentuan kita
0 komentar:
Posting Komentar