Selasa, 11 April 2017

DHCP-Server dengan Switch


Pengertian
Untuk membuat DHCP-Server terserah disini mau pakai Switch
layer 2 atua Switch layer 3 sama-sama bisa.dan di DHCP-Server Switch ini bisa mengatur ip yang boleh di berikan ke client atau yang tidak boleh diberikan ke client

Latar belakang 
membuat DHCP-Server pada Switch.karena dengan dhcp akan memudahkan dalam pengelokasikan ip

Tujuan
konfigurasi DHCP-Server dengan Switch

Alat dan bahan
Aplikasi Cisco Packet Tracer

Waktu pelaksanaan
5 menit

Tahap pelaksanaan
1.pertama saya akan membuat ip pool untuk DHCP ADMIN
Switch(config)#ip dhcp pool DHCP-ADMIN (nama dari DHCP nya)
Switch(dhcp-config)#network 192.168.20.0 255.255.255.0
Switch(dhcp-config)#default-router 192.168.20.1(gateway)
Switch(dhcp-config)#exit

2.selanjutnya saya akan membuat ip pool untuk DHCP USER
Switch(config)#ip dhcp pool DHCP-USER (nama dari DHCP nya)
Switch(dhcp-config)#network 192.168.50.0 255.255.255.0
Switch(dhcp-config)#default-router 192.168.50.1 (gateway)
Switch(dhcp-config)#exit

3.disini juga ada perintah untuk ip yang tidak boleh di berikan kepada client
Switch(config)#ip dhcp excluded-address 192.168.20.1 192.168.20.5
Switch(config)#ip dhcp excluded-address 192.168.50.1 192.168.50.5
4.kemudian IP Configuration Dhcp


Kesimpulan
Dengan DHCP-Server di Switch akan memudahkan dalam pengalokasikan ip.dan disini juga ip yang boleh di distribusikan untuk client atau ip yang tidak boleh di distribusikan untuk client

Referensi
Ebook MODUL CISCO IDN

0 komentar:

Posting Komentar