Sabtu, 25 Februari 2017

Menghubungkan 2 webserver dalam satu Database


Pengertian
Sebuah web server adalah sebuah sistem komputer yang memproses permintaan melalui HTTP , dasar protokol jaringan yang digunakan untuk mendistribusikan informasi pada World Wide Web . Istilah ini dapat merujuk ke seluruh sistem, atau khusus untuk software yang menerima dan mengawasi permintaan HTTP

Latar belakang
mempermudah dalam pengelompokkan Database menjadi satu Database untuk beberapa webserver

Tujuan
menghubungkan beberapa webserver menjadi satu Database

Alat dan bahan 
2.buah webserver
1.Database
koneksi internet
Aplikasi mysql-server/mariadb-server

Waktu pelaksanaan
15 menit

Tahap pelaksanaan
1.ok pertama buka terminal untuk masuk ke mysql dengan perintah
 mysql -u root -p

2.selanjutnya masukkan query untuk mengidentifikasi ip server mana saja yang
   dikenali di database server tersebut dengan perintah
grant all privileges on *.* to 'root'@'192.168.90.3' identified by '1';
keterangan:
grant all privileges on *.* to 'root'@'ip server yang mau didaftarkan' identified by 'password database';
3.berikutnya masuk konfigurasi /etc/mysql/my.cnf dengan perintah
   nano /etc/mysql/my.cnf
4.kemudian ctrl+w bind-address
   tambahkan tanda pagar  pada bind-address
#bind-address = 127.0.0.1
5.ok selesai sampai disini semoga bermanfaat

Kesimpulan
dua webserver menggunakan satu database 

Referensi
alinko.jp
https://en.wikipedia.org 

0 komentar:

Posting Komentar